Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Refleksi Pemikiran Ki Hajar Dewantara Tentang Pendidikan

Gambar
Oleh Kibtiyah Sri Rahayu_CGP Angkatan 5 dari SMPN 4 Jepara Pemikiran-pemikiran Ki Hajar Dewantara  Berbicara mengenai pendidikan khususnya di Indonesia, tidak lepas dari peranan Ki Hadjar Dewantara yang dijuluki sebagai bapak pendidikan nasional. Ki Hadjar Dewantara terkenal dengan semboyannya yakni ing ngarso sung tuladha (di depan memberi teladan), ing madya mangun karsa (di tengah memberi semangat), tut wuri handayani (di belakang memberi dorongan). Dasar-dasar pemikiran Ki Hadjar Dewantara tentang pendidikan antara lain:  1. Tujuan pendidikan yaitu menuntun segala kodrat yang ada pada anak. Dalam “menuntun” ini, anak diberi kebebasan namun kita sebagai pendidik dan sebagai ‘pamong’ kita memberikan tuntunan dan arahan agar anak tidak kehilangan arah sehingga anak dapat menemukan kemerdekaannya dalam belajar agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaannya baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyarakat.  2. Pendidikan adalah sebuah proses persemaian benih di ladang,